Gambar Sampul Biologi · Bab 5 Sistem Pencernaan
Biologi · Bab 5 Sistem Pencernaan
Rikky dkk

24/08/2021 14:39:32

SMA 11 KTSP

Lihat Katalog Lainnya
Halaman
81Sumber: Biology: Realm of Life, 2006Hasil yang harus Anda capai:Sistem PencernaanMakananSebelumnya, Anda telah mempelajari materi tentang sistemperedaran darah pada manusia. Sistem peredaran darah merupakan salahsatu sistem pada tubuh manusia yang berfungsi mengedarkan darah darijantung ke seluruh tubuh.Pada bab ini, Anda akan mempelajari materi tentang sistem pencernaanmakanan. Setiap makhluk hidup pasti memerlukan makanan untukkelangsungan hidupnya. Berapa kali Anda makan dalam satu hari?Sebelum diserap oleh tubuh, makanan perlu dicerna menjadi molekul-molekul yang lebih kecil. Untuk itu, setiap makhluk hidup memiliki organ-organ pencernaan untuk mencerna makanan. Zat makanan apa sajakahyang diperlukan oleh tubuh? Organ-organ pencernaan apa sajakah yangberperan dalam tubuh manusia? Pertanyaan-pertanyaan tersebut dapat Andajawab setelah mempelajari materi pada bab ini.A. Zat-Zat MakananB. Sistem Pencernaanpada ManusiaC. Sistem Pencernaanpada Hewanmenjelaskan struktur dan fungsi organ manusia dan hewan tertentu, kelainan/penyakityang mungkin terjadi serta implikasinya pada salingtemas.Bab5Buah-buahan dan sayuran adalah jenis makanan yang banyak mengandung vitamin.Sumber: Biologi: Evolusi, Kepelbagaian, dan Persekitaran, 1995Setelah mempelajari bab ini, Anda harus mampu:menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan/penyakit yangdapat terjadi pada sistem pencernaan makanan pada manusia dan hewan (misalnya ruminansia).
Mudah dan Aktif Belajar Biologi untuk Kelas XI82A. Zat-Zat MakananMakanan apakah yang sangat Anda sukai? Pada umumnya, orangmenyukai suatu makanan karena rasanya. Makanan adalah sesuatu yangdapat dimakan dan berguna bagi tubuh. Makanan yang berguna bagitubuh yaitu makanan yang mengandung gizi atau zat-zat makanan.Makanan memiliki beberapa fungsi, yaitu:1.sebagai sumber energi;2.pertumbuhan dan perkembangan tubuh;3.perbaikan sel-sel yang rusak atau tua;4.berperan dalam metabolisme tubuh;5.sebagai pertahanan tubuh dari bibit penyakit.Zat-zat kimiawi yang terkandung dalam bahan makanan disebutsebagai zat makanan atau nutrisi (nutrien). Zat-zat apa sajakah yangterdapat dalam makanan?1.KarbohidratApakah Anda setiap hari makan nasi? Nasi merupakan salah satumakanan pokok yang banyak mengandung karbohidrat. Karbohidratmerupakan sumber energi yang paling utama. Menurut ukuranmolekulnya, karbohidrat dibagi menjadi tiga macam, yaitu:a.Monosakarida, merupakan karbohidrat yang memiliki susunanmolekul paling sederhana. Molekul gugus gula yang termasukmonosakarida, yaitu glukosa, fruktosa, dan galaktosa. Ketiga macammonosakarida tersebut banyak terdapat pada buah-buahan.Monosakarida adalah hasil akhir pemecahan dari karbohidrat yanglebih kompleks susunan molekulnya.b.Disakarida, terdiri atas dua molekul monosakarida. Contoh disakaridaadalah sukrosa, maltosa, dan laktosa. Sukrosa terdapat dalam gulapasir yang sering dikonsumsi. Maltosa banyak terdapat di dalam biji-bijian. Adapun laktosa adalah karbohidrat yang terdapat dalam bahanmakanan yang berasal dari hewan, misalnya air susu. Ketigadisakarida tersebut harus diubah terlebih dahulu menjadi glukosasebelum digunakan oleh tubuh.c.Polisakarida, merupakan karbohidrat yang memiliki susunan molekulyang kompleks. Polisakarida tersusun atas banyak molekul-molekulmonosakarida. Contoh polisakarida adalah pati, glikogen, danselulosa. Pati banyak terdapat di dalam umbi-umbian. Glikogenbanyak terdapat di dalam otot dan hati hewan. Adapun selulosabanyak terdapat di bagian serat tumbuhan.Selain di dalam nasi, karbohidrat banyak terkandung di dalamgandum, jagung, gula, ubi, dan buah-buahan. Di dalam menu makanansehari-hari, sekitar 60–80% energi yang didapat berasal dari karbohidrat.1.Zat-zat makanan apa sajakah yang Anda ketahui?2.Apakah manfaat makanan bagi tubuh?Tes Kompetensi AwalKata KunciKarbohidratMonosakarida
Sistem Pencernaan Makanan832.ProteinProtein adalah zat makanan yang mengandung unsur karbon (C),hidrogen (H), oksigen (O), dan nitrogen (N). Molekul-molekul proteindapat pula mengandung unsur fosfor (P), belerang (S) dan sedikit besi(Fe), serta tembaga (Cu).Protein adalah suatu zat makanan yang sangat penting bagi tubuh.Protein memiliki beberapa fungsi seperti berikut ini:a.sumber energi atau bahan bakar tubuh;b.sebagai zat pembangun dalam pertumbuhan;c.berperan dalam sintesis zat-zat penting tubuh, seperti hormon danenzim;d. perbaikan dan pemeliharaan jaringan tubuh.Sebelum diserap oleh tubuh, protein harus diubah terlebih dahulumenjadi asam amino. Dalam molekul protein, asam amino salingberhubungan dengan suatu ikatan yang disebut ikatan peptida. Suatumolekul protein dapat tersusun atas ratusan asam amino. PerhatikanGambar 5.2.Gambar 5.1(a) Tiga macam karbohidrat dan(b) berbagai makanan yangmengandung karbohidrat.Asam amino dibagi menjadi dua macam, yaitu asam amino esensialdan asam amino nonesensial. Asam amino esensial adalah asam aminoyang tidak dapat disintesis atau dibentuk oleh tubuh. Asam amino esensialdiperoleh melalui makanan. Adapun asam amino nonesensial adalah asamamino yang dapat disintesis oleh tubuh. Perhatikan Tabel 5.1.Kata KunciDisakaridaPolisakaridaKata KunciAsam amino esensialAsam amino nonesensialProteinGambar 5.2Protein tersusun atas asam aminoProteinEnzimPeptidaAsam aminoSumber: Human Body, 2002; Heath Biology, 1985Sumber: Human Body, 2002; Heath Biology, 1985PolisakaridaEnzimDisakaridaEnzimMonosakarida(a)(b)
Mudah dan Aktif Belajar Biologi untuk Kelas XI84Bahan-bahan makanan yang banyak mengandung protein dapatdigolongkan menjadi dua macam, yaitu protein hewani dan proteinnabati. Protein hewani adalah protein yang diperoleh dari hewan, sepertidaging, telur, dan ikan. Adapun protein nabati adalah protein yangdiperoleh dari tumbuhan, seperti kacang-kacangan.3.LemakSeperti halnya protein, lemak pun tersusun atas unsur C, H, O dankadang-kadang P dan N. Lemak sering disebut pula sebagai lipid. Didalam satu molekul lemak, terdapat satu molekul gliserol dan tiga molekulasam lemak. Perhatikan Gambar 5.4.Asam lemak dibedakan menjadi dua, yaitu asam lemak jenuh danasam lemak tak jenuh. Asam lemak jenuh banyak terdapat pada daging,keju, susu dan mentega. Adapun asam lemak tak jenuh terdapat padaminyak kedelai, minyak kelapa, ikan, dan minyak jagung.Gambar 5.3Beberapa jenis makanan yangmengandung proteinTabel 5.1 Asam Amino Esensial dan Asam Amino NonesensialAsam Amino Esensial 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.10.Untuk DewasafenilalaninisoleusinleusinlisinmetionintreonintriptofanvalinhistidinUntuk Bayiargininalaninasparaginasam aspartatasam glutamatglisinglutaminprolinserinsisteintirosinNoNoAsam Amino Nonesensial 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.10.Sumber: Heath Biology, 1985Sumber: Human Body, 2002LemakEmulsi lemakEnzimAsam lemakGliserolGambar 5.4Lemak tersusun atas gliserol danasam lemakGambar 5.5Beberapa jenis makanan yangmengandung lemakSumber: Heath Biology, 1985Setiap hari, tubuh membutuhkan energi yang berasal dari lemaksekitar 20%–25% dari total kebutuhan energi. Oleh karena itu, lemakmerupakan sumber energi bagi tubuh. Selain itu, lemak memiliki beberapafungsi seperti pelarut vitamin (A, D, E, dan K), pelindung organ-organtubuh, pembangun bagian sel, dan sebagai makanan cadangan.Lemak memerlukan waktu yang lebih lama untuk dicernadibandingkan dengan karbohidrat dan protein. Oleh karena itu, lemakakan lebih lama tinggal di lambung. Hal ini memberikan rasa kenyangyang lebih lama.Kata KunciAsam lemakLemak
Sistem Pencernaan Makanan854.VitaminPada mulanya, para ilmuwan menduga bahwa gizi atau zat makananyang diperlukan hanya karbohidrat, protein, dan lemak. Akan tetapi,pada akhirnya para ilmuwan menemukan bahwa terdapat zat makananlain yang diperlukan. Zat tersebut adalah vitamin.Vitamin adalah zat organik yang diperlukan oleh tubuh dalam jumlahsedikit. Meskipun diperlukan dalam jumlah sedikit, vitamin memiliki peransangat penting bagi tubuh, seperti untuk kesehatan mata dan tulang.Semua jenis vitamin yang diketahui dapat dibagi menjadi duagolongan besar, yaitu vitamin yang larut dalam air dan vitamin yang larutdalam lemak. Vitamin yang larut dalam air adalah vitamin C dan B.Adapun vitamin yang larut dalam lemak adalah vitamin A, D, E, dan K.Untuk lebih memahami jenis-jenis vitamin dan fungsinya, perhatikanTabel 5.2 berikut.SekilasBiologiMembaca label makanan denganbenar dapat mendukung diet Anda.Terdapat beberapa hal yang dapatdijadikan petunjuk untuk melihatkomposisi makanan yang terdapat didalam produk makanan tersebut.Misalnya, informasi gizi, kadar kalori,kalori dari lemak, dan komposisimakanan. Angka yang tercantum dilabel makanan menggunakan persen(nilai harian). Hal ini dapat membantuAnda menentukan besarnyakandungan zat makanan yangdibutuhkan per harinya.Sumber: www.kompas.com.Tabel 5.2 Macam-Macam VitaminVitaminSumberKebutuhanPer HariVitamin B1(tiamin)FungsiGejala KekuranganLarut dalam airRagi, hati, dagingmerah, dan biji-bijianMetabolismekarbohidrat1,5 mgBeri-beri, kerusakan jantung, dankulit lembamVitamin A(retinol)Larut dalam lemakBuah-buahan, sayuran,susu dan hatiKesehatan kulitdan mata1 mgRabun senja dan gangguan kulitSumber: Biology, Discovering Life, 1991Vitamin B2(riboflavin)Susu, telur, dan sayuranMetabolismeenergi danpertumbuhan1,8 mgLuka pada mulut dan kulitlebamPelagra, kerusakan kulit kelamin,dan gangguan mentalAnemia, pertumbuhan yangterhambat, dan kejang ototAnemia dan gangguan sarafGangguan sistem reproduksidan hormonAnemia, pertumbuhanterhambat, dan pembentukan seldarah putih terhambatGangguan kulit dan rambut,gangguan saraf, dan gangguanotot20 mg2 mg0,003 mg5–10 mg0,4 mgTidak diketahui45 mgMetabolismeenergiMetabolisme asamaminoProduksi sel darahmerahMetabolismeenergiKoenzim dalamjalur biosintesisKoenzim dalamberbagaimetabolismePembentukankartilagoDaging merah, unggas,dan hatiSusu, hati, dan padiDaging, susu, dan telurHati, daging, telur, danhampir semua makananBiji-bijian, telur, danhatiRagi, sayuran, dan telurVitamin B3(niasin)Vitamin B6(piridoksin)Vitamin B12Asam pantotenatAsam folatBiotinVitamin C(asam askorbat)Jeruk, tomat, kentang,dan sayuranVitamin D(kalsiferol)Susu, minyak ikan,dan telurPenyerapankalsium0,01 mgKelainan tulang dan gigiAnemiaGangguan penggumpalan darah15 mg0,03 mgKesehatan seldarah merahPenggumpalandarahDaging, sayuran, danbiji-bijianSayuran hijauVitamin E(tokoferol)Vitamin KKudis dan pendarahan kulit
Mudah dan Aktif Belajar Biologi untuk Kelas XI865.MineralMineral diperlukan oleh tubuh dalam jumlah yang relatif sedikit.Sumber mineral dapat berasal dari tumbuhan maupun hewan. Mineralmemiliki beberapa fungsi antara lain sebagai berikut.a.Sebagai bahan pembentuk berbagai jaringan tubuh, misalnya tulang dangigi (Ca dan P), rambut, kuku, kulit (S), dan sel-sel darah merah (Fe).b.Sebagai bahan pengatur, seperti:1) keseimbangan keasaman cairan tubuh;2) proses penggumpalan darah (Ca);3) saraf dan otot (Ca, K, dan Na);4) metabolisme (Mg, P, dan S).Dalam satu piring nasi goreng, zatmakanan apa saja yang terkandungdi dalamnya?Logika BiologiTabel 5.3Macam-Macam MineralMineralSumberKebutuhanPer HariKalsium (Ca)Fosfor (P)Sulfur (S)Kalium (K)Klor (Cl)Natrium (Na)Magnesium (Mg)Besi (Fe)Fluor (F)Seng (Zn)Tembaga (Cu)Mangan (Mn)Iod (I)Kobalt (Co)FungsiGejala kekuranganSusu, keju,sayuran hijau,dan polong-polonganSusu, telur, dan dagingSetiap makanan yangmengandung proteinHampir di setiapmakananGaramGaramSayuran hijauTelur, sayuran, dandagingAir minum danmakanan lautHampir di setiapmakananDagingKuning telur dan sayuranhijauMakanan laut, susu, dangaramDaging, hati, dan susuPertumbuhan tulang,penggumpalan darah,fungsi otot dan sarafPertumbuhan tulangdan gigiPembentukan kartilagodan tendonFungsi saraf dan ototKeseimbangan asam-basa tubuh, fungsi sarafdan otot, sertakeseimbangan air dalamtubuhKeseimbangan asam-basa tubuh, fungsi sarafdan otot, dankeseimbangan air dalamtubuhKofaktor enzim dansintesis proteinHemoglobin (Hb)Memperkuat tulangdan gigiKofaktor enzim danpertumbuhan jaringanSintesis hemoglobinKomponen beberapaenzimSintesis hormon tiroidBagian dari vitamin B12800 mg800 mgTidak diketahui2.500 mg2.000 mg2.500 mg350 mg10 mg2 mg15 mg2 mg3 mg0,14 mgTercakup dalamvitamin B12Pertumbuhan terhambat,osteoporosis, dan kejang ototGangguan tulang dan gigiGangguan tulang dan ototOtot lemah, gangguan jantung,dan kematianGangguan usus dan muntah-muntahLemah, diare, dan kejang ototKejang otot, pertumbuhanterhambat, dan detak jantungtak beraturanAnemia dan gangguan pada kulitGangguan tulang dan gigiDemam dan muntah-muntahAnemiaTidak diketahuiGondokTidak diketahuiSumber: Biology: Discovering Life, 1991
Sistem Pencernaan Makanan87B. Sistem Pencernaan pada ManusiaAgar dapat digunakan oleh sel-sel tubuh, makanan yang kita makanharus dicerna atau dipecah menjadi molekul-molekul yang lebih kecilatau sederhana. Proses pencernaan tersebut berlangsung di dalam saluranpencernaan atau organ-organ pencernaan. Makanan dapat diserap olehsaluran pencernaan makanan dan diedarkan ke seluruh tubuh setelahberbentuk molekul-molekul yang kecil.Secara umum, pencernaan dibagi menjadi pencernaan secaramekanik dan pencernaan secara kimiawi. Pencernaan secara mekanikmerupakan proses pencernaan makanan menjadi molekul yang lebih keciltanpa melibatkan enzim. Contoh pencernaan secara mekanik yaitu gigiyang sedang mengunyah makanan dengan bantuan enzim. Adapunpencernaan secara kimiawi adalah proses pemecahan makanan denganbantuan enzim.Organ-organ pencernaan terdiri atas saluran pencernaan dankelenjar pencernaan. Saluran pencernaan terdiri atas mulut, kerongkong(esofagus), lambung (ventrikulus), usus halus (intestinum), usus besar(kolon), dan anus. Perhatikan Gambar 5.6.Tugas Anda 5.1Makanan yang kita konsumsi harus mengandung zat makanan yang lengkap.Buatlah daftar menu makanan setiap hari selama satu minggu, mencakup makanpagi, makan siang, dan makan malam. Buatlah menu yang dapat mencakup seluruhzat makanan yang dibutuhkan oleh tubuh.1.Tuliskan fungsi makanan.2.Tuliskan syarat-syarat agar suatu makanan berguna bagitubuh.Kerjakanlah di dalam buku latihan.Tes Kompetensi Subbab AGambar 5.6Organ-organ pencernaan padamanusiaAnusUsus halusLambungEsofagusKelenjarludahMulutUsus besarSumber: Science Library: Human Body, 2004
Mudah dan Aktif Belajar Biologi untuk Kelas XI881.MulutMulut merupakan organ pertama yang dilalui makanan atau tempatawal masuknya makanan. Pada mulut terjadi pencernaan secara mekanikdan kimiawi. Di dalam mulut terdapat lidah, gigi, dan kelenjar ludah.Lidah dan gigi berperan dalam pencernaan makanan secara mekanikmelalui kunyahan. Adapun kelenjar ludah mencerna makanan secarakimiawi.a.LidahLidah berperan dalam pencernaan makanan secara mekanik. Lidahmembantu dalam proses mengunyah, menelan, mengenali rasa, danmengenali tekstur makanan.Permukaan lidah dipenuhi oleh papila-papila. Di dalam papilaterdapat puting-puting pengecap rasa asam, asin, manis, dan pahit. Selainitu, saraf pada lidah sensitif terhadap panas, dingin, dan tekanan.b.GigiGigi merupakan organ utama pada mulut yang berperan dalampencernaan mekanik. Makanan yang masuk ke dalam mulut akandipotong-potong dan dikoyak oleh gigi sehingga ukuranya lebih kecil.Makanan yang berukuran kecil akan mudah dicerna lebih lanjut olehlambung.Pada manusia, gigi tumbuh pertama kali pada usia sekitar enam bulan.Gigi yang pertama kali tumbuh disebut gigi susu. Gigi susu tersebut akandigantikan oleh gigi sulung pada usia 6 tahun–14 tahun, gigi sulungsetelah itu akan digantikan oleh gigi tetap.Ketika Anda mengunyah dagingdi mulut, apakah terjadi pencernaankimiawi? Jika Anda langsungmenelan sepotong daging, apakahhal tersebut baik dilakukan?Logika BiologiRumus Gigi SusuMC II CM2: 1 :22:1:22: 1 :22:1:2Rahang atasRagang bawahRumus Gigi TetapRahang atasRagang bawahMP C II C PM3:2 : 1 : 22 : 1 :2:33:2 : 1 : 22 : 1 :2:3Keterangan:I= incisor (gigi seri)C = canin (gigi taring)P = premolar (gigi geraham depan)M = molar (gigi geraham belakang)Gigi seriGigi taringGigi gerahamdepanGigi gerahambelakangGambar 5.7Jenis gigi pada manusiaSumber: Human Body, 2002
Sistem Pencernaan Makanan89EmailDentinPulpaGusiPembuluh darahSementumMahkota gigiLeher gigiAkar gigiPembuluh darahSumber: Human Body, 2002Gigi tersusun atas beberapa bagian, yaitu mahkota, leher gigi, dan akargigi. Mahkota merupakan bagian gigi yang terlihat dari luar. Adapun bagianleher dan akar gigi, tertutup oleh suatu lapisan yang disebut lapisan gusi.Gigi tersusun atas empat macam jaringan, yaitu jaringan email, dentin,pulpa, dan sementum. Jaringan email merupakan jaringan gigi yang palingkeras. Email ini melindungi mahkota gigi. Dentin merupakan komponenutama pembentuk gigi. Pada bagian dalam gigi terdapat pulpa (ronggagigi). Pulpa berisi pembuluh darah dan serabut saraf. Apakah fungsipembuluh darah dan serabut saraf tersebut?Sementum merupakan bagian dentin yang masuk ke rahang. Semen-tum menutupi akar gigi.Gambar 5.8Struktur gigic.Kelenjar LudahKelenjar ludah menghasilkan air ludah yang mengandung enzimptialin. Enzim ptialin berfungsi mengubah karbohidrat (amilum) menjadigula sederhana yaitu maltosa. Terdapat tiga macam kelenjar ludah, yaitu:1) kelenjar parotis, merupakan kelenjar yang terletak di dekat dauntelinga;2) kelenjar sublingualis, merupakan kelenjar yang terletak di bawahlidah;3) kelenjar submandibularis, merupakan kelenjar yang terletak di bawahrahang bawah.KelenjarparotisKelenjarsublingualisKelenjarsubmandibularisGambar 5.9Tiga macam kelenjar ludahSumber: Human Body, 2002Ketika Anda lapar dan menciumbau makanan, otak akanmerangsang kelenjar ludahsehingga produksi ludahmeningkat.Sumber: Heath Biology, 1985Fakta BiologiTugas Anda 5.2Amatilah gigi dari kelompok umur 5, 10, 15, dan 20 tahun. Buatlah rumusgiginya dalam bentuk tabel. Kerjakan berkelompok.
Mudah dan Aktif Belajar Biologi untuk Kelas XI90Fungsi LudahTujuanMenyimpulkan fungsi-fungsi ludah (saliva) pada proses pencernaanAlat dan Bahan1. Tiga buah tabung reaksi2. Pipet tetes3. Gelas kimia4. Pembakar spiritus5. Air6. Larutan Benedict atau Fehling A dan Fehling B7. Larutan amilum atau kanjiLangkah Kerja1. Berilah label A, B, dan C pada ketiga tabung reaksi.2. Bersihkan mulut dari sisa-sisa makanan, kemudian tampung air ludah padatabung reaksi.3. Isilah tabung reaksi A dengan air ludah sebanyak 5 mL, tabung reaksi B denganlarutan amilum 5 mL, sedangkan tabung reaksi C diisi dengan air ludah 5 mLdan larutan amilum 5 mL.4. Tetesi ketiga tabung reaksi tersebut dengan larutan Fehling A dan B atauBenedict. Kemudian, simpan ketiga tabung reaksi tersebut pada pemanas air.5. Amati perubahan yang terjadi pada setiap tabung reaksi. Catat hasil pengamatanAnda ke dalam tabel berikut.Pertanyaan1. Apakah warna larutan pada tabung reaksi A, B, dan C sebelum dipanaskan?2. Tabung reaksi manakah yang warnanya berubah setelah dipanaskan? Apakahartinya?3. Apakah fungsi larutan Fehling A dan Fehling B atau Benedict pada percobaantersebut?4. Zat apakah yang terkandung di dalam ludah? Apakah fungsinya?5. Rumuskan suatu kesimpulan mengenai fungsi ludah (saliva) di dalam prosespencernaan makanan.ABCAir ludah +BenedictAir ludah +Larutan kanji +BenedictLarutan kanji +BenedictDipanaskan pada suhu 40°CWarna LarutanTabung reaksi ATabung reaksi BTabung reaksi CPercobaanSebelum DipanaskanSetelah DipanaskanAktivitas Biologi 5.1
Sistem Pencernaan Makanan912.Kerongkongan (Esofagus)Makanan setelah dicerna di dalam mulut akan bergerak masuk kedalam kerongkongan (esofagus). Esofagus memiliki bentuk menyerupaiselang air atau tabung dengan panjang sekitar 25 cm. Esofagus berfungsimenghasilkan lendir dan mendorong makanan ke dalam lambung melaluigerak peristaltik.Makanan sebelum masuk ke dalam esofagus akan melewati tekakatau faring. Faring merupakan pertemuan antara saluran pencernaan dansaluran pernapasan. Agar makanan tidak masuk ke saluran pernapasan,pada faring terdapat epiglotis. Pada saat menelan, epiglotis akan menutupsaluran pernapasan.Gambar 5.10(a) Proses menelan dan(b) Gerak peristaltik pada esofagusEsofagusMakanan didalam faringOtot berkontraksiagar makananlewatOtotMakananSumber: Human Body, 2002(a)(b)3.Lambung (Ventrikulus)Makanan setelah dari esofagus akan masuk ke dalam lambung.Lambung merupakan organ yang berbentuk menyerupai huruf J. lambungterletak di bagian kiri atas rongga perut di bawah diafragma.Makanan masuk ke lambung melalui sfinkter kardiak yang akanmenutup apabila tidak ada makanan yang masuk. Lambung tersusun atasempat bagian yaitu, kardiak, fundus, korpus, dan pilorus. Di bagianakhir pilorus, terdapat sfinkter pilori, saluran ini menghubungkan perutdengan duodenum. Perhatikan Gambar 5.11.Lambung dapat mencerna makanan secara mekanik karena memilikilapisan-lapisan otot. Lambung tersusun atas tiga lapisan otot, yaitu bagiandalam berserabut miring, bagian tengah berserabut melingkar, dan bagianluar berserabut memanjang. Dengan adanya ketiga lapisan otot ini,lambung dapat melakukan berbagai gerakan kontraksi. Gerakan kontraksitersebut berguna untuk mencerna makanan dan mencampurkannyadengan enzim sehingga terbentuk bubur atau kim (chyme).EsofagusKardiakSfinkter piloriPilorusDuodenumKorpusLapisan ototFundusGambar 5.11Struktur lambungSumber: www.biotech.um.eduSekilasBiologiIa adalah seorang ahli bedahberkebangsaan Amerika. Beaumontmelakukan percobaan-percobaanmengenai anatomi tubuh manusia.Beliau berhasil mengidentifikasiasam lambung (HCl) dan gerakan-gerakan pada lambung.Sumber: Jendela Iptek: Tubuh Manusia, 1997William Beaumont(1785–1853)
Mudah dan Aktif Belajar Biologi untuk Kelas XI92Dinding lambung tersusun atas lapisan sel epitel kubus selapis. Lapisansel tersebut merupakan sel-sel endokrin. Sel endokrin ini berfungsimemproduksi gastrin yang berperan dalam merangsang dinding lambungagar menyekresikan asam lambung. Asam lambung terdiri atas asamklorida (HCl), enzim pencernaan (pepsin, renin, dan lipase), dan lendir(mukus).Asam klorida (HCl) berfungsi membunuh mikroorganisme ataukuman yang terkandung pada makanan dan mengaktifkan pepsinogenmenjadi pepsin. Pepsin berfungsi mengubah protein menjadi pepton.Renin berfungsi menggumpalkan kasein dalam susu. Lipase berfungsimengubah lemak menjadi gliserol dan asam lemak. Adapun lendirberfungsi mencampur makanan dengan enzim dan melindungi dindinglambung dari asam lambung.4.Usus Halus (Intestinum)Makanan setelah dicerna di dalam lambung akan masuk ke dalamusus halus (intestinum). Usus halus merupakan suatu saluran menyerupaiselang dengan diameter sekitar 2,5 cm. Jika dibentangkan, usus halusdapat mencapai panjang sekitar 6 meter.Di dalam usus halus terdapat struktur yang disebut dengan vili. Vilimerupakan tonjolan-tonjolan yang memperluas permukaan usus sehinggameningkatkan penyerapan. Pada permukaan vili terdapat mikrovili. Didalam usus halus terjadi dua proses penting, yaitu pencernaan denganbantuan enzim dan penyerapan sari-sari makanan ke dalam pembuluhdarah. Usus halus memiliki tiga bagian, yaitu duodenum (usus dua belasjari), jejunum, dan ileum.Gambar 5.12Gerak peristaltik lambungSumber: Biologi Concepts & Connections, 2006Gambar 5.13Di usus halus terjadi penyerapansari-sari makanan oleh vili.Usus HalusViliLapisanototKapilerdarahPenyerapannutrisiViliSel epitelMikroviliPenyerapannutrisiSel epitelKata KunciUsus halus
Sistem Pencernaan Makanan93Dalam menjalankan fungsinya,usus halus dibantu oleh hati, pankreas,dan kelenjar pada dinding usus halus. Setiap organ tersebut akanmengeluarkan enzim yang membantu dalam pencernaan.Hati menghasilkan empedu yang di dalamnya terdapat cairanempedu. Cairan empedu tersebut memiliki fungsi memecah lemak agarmudah dicerna. Empedu tidak mengandung enzim, namun berperan dalammemecah lemak. Selain itu, hati merupakan tempat metabolisme protein,lemak, dan karbohidrat. Pada saat proses pencernaan berlangsung, kantungempedu akan melepaskan cairan empedu menuju duodenum melaluisaluran empedu.Selain itu, pankreas membantu usus halus dalam proses pencernaan.Pankreas memiliki dua fungsi utama, yaitu menghasilkan hormon yangmengatur glukosa darah dan menghasilkan pancreatic juice. Pancreatic juicemerupakan sekresi pankreas yang bercampur dengan air. Pancreatic juiceini akan masuk ke dalam duodenum melalui saluran pankreatik.Pancreatic juice akan menetralkan kandungan asam pada makanan sebelummasuk ke usus halus. Pancreatic juice juga mengandung beberapa enzimpencernaan, yaitu lipase, amilase, tripsin, kemotripsin dan karbo peptidase.Gambar 5.14Hati dan pankreas membantu prosespencernaan.Sumber: Heath Biology, 1995LambungPankreasKantung empeduHatiSaluranpankreatikOrgan terpanjang dari sistempencernaan adalah usus halus,yaitu panjangnya sekitar 6 meter.Sumber: Science Library: Human Body,2004Enzim-enzim pencernaan dihasilkan pula oleh kelenjar-kelenjar yangterdapat pada dinding usus halus. Kelenjar-kelenjar tersebut menghasilkanenzim laktase, sukrase, maltase, dan peptidase. Mengenai fungsi-fungsienzim pencernaan dapat Anda perhatikan pada tabel berikut ini.Tabel 5.4Enzim dan Peranannya dalam Pencernaan MakananNama Enzim1234567891011FungsiNo.DihasilkanOlehOrgan TempatEnzim BekerjaAmilase (ptialin)PepsinLipaseAmilaseTr i p s i nKemotripsinKarboksipeptidaseLaktaseSukrasePeptidaseMaltaseKelenjar ludahLambungPankreasPankreasPankreasPankreasPankreasUsus halusUsus halusUsus halusUsus halusMulutLambungUsus halusUsus halusUsus halusUsus halusUsus halusUsus halusUsus halusUsus halusUsus halusAmilumomaltosaProteinopolipeptidaLemakogliserol danasam lemakAmilumomaltosaProteinopolipeptidaProteinopolipeptidaPolipeptidaoasamaminoLaktosaoglukosa dangalaktosaSukrosaoglukosa danfruktosaPolipeptidaoasamaminoMaltosaoglukosaFakta Biologi
Mudah dan Aktif Belajar Biologi untuk Kelas XI945.Usus Besar (Colon)Pada usus halus terjadi proses penyerapan zat-zat makanan. Adapunzat yang tidak dapat diserap akan terdorong menuju usus besar. Di dalamusus besar, sisa makanan akan diuraikan dengan bantuan bakteriEscherichia coli.Salah satu fungsi usus besar adalah menyerap air yang masih tersisapada makanan. Sisa makanan yang siap dikeluarkan dari tubuh disebutfeses. Agar sisa makanan yang masuk ke dalam usus besar tidak kembalike usus halus, terdapat katup yang membatasi keduanya. Katup tersebutdinamakan katup ileosekal. Feses akan dikeluarkan oleh usus besarmelalui rektum.6.Gangguan pada Sistem Pencernaan ManusiaSistem pencernaan pada manusia dapat mengalami gangguan danpenyakit. Gangguan tersebut dapat diakibatkan oleh luka, infeksi virus,infeksi bakteri, dan kelainan fisiologis.a.Parotitis EpidimikaPenyakit ini menyerang kelenjar ludah terutama kelenjar parotis.Akibatnya, kelenjar yang terserang menjadi bengkak, panas, dan nyeri.Parotitis disebabkan oleh sejenis virus yang ditularkan melalui air ludah.b.Caries Gigi (Gigi berlubang)Penyakit ini disebabkan oleh bakteri Streptococcus. Bakteri ini dapatmengubah karbohidrat menjadi asam laktat. Asam inilah yang secaraperlahan-lahan dapat melarutkan email dan menimbulkan lubang. Apabilalubang tersebut telah mencapai pulpa, gigi akan terasa sakit. Untukmencegah penyakit ini, gosoklah gigi Anda setelah makan.c.MagMag merupakan peradangan pada dinding lambung. Peradangan inidisebabkan oleh produksi HCl yang berlebihan sehingga mengikis dindinglambung. Mag dapat disebabkan karena pola makan yang tidak teratur.Usus besarKatup ileosekalUsus halusUmbai cacing(apendiks)RektumUsus buntu(sekum)Gambar 5.15Struktur usus besarSumber: Biology: Exploring Life, 1994Kata KunciUsus BesarSekilasBiologiYoghurt adalah salah satuproduk susu fermentasi dengan rasaasam manis. Yoghurt mengandungbakteri hidup sebagai probiotik,yaitu mikroba dari makanan yangmenguntungkan bagi mikroflora didalam saluran pernapasan. Bakteridari yoghurt dapat hidup danbersimbiosis dengan mikrofloratersebut. Pertumbuhan bakteri-bakteri ini memberikan kondisi yangdapat mencegah pertumbuhanmikroba lain khususnya mikrobapatogen (penyebab penyakit).Sumber: ww.kompas.com, 13 September 2002
Sistem Pencernaan Makanan95d.DiareDiare merupakan penyakit akibat terganggunya proses penyerapandi dalam usus. Akibatnya, kadar air di dalam feses berlebihan. Diaredisebabkan oleh infeksi beberapa bakteri dan virus, misalnya Vibrio cholera.e.Radang Apendiks (Apendisitis)Apendisitis adalah peradangan pada apendiks (umbai cacing) akibatinfeksi oleh bakteri. Apabila sisa makanan masuk ke dalam apendiks,makanan tersebut akan busuk dan sulit dikeluarkan. Akibatnya, apendiksakan mengalami peradangan.1.Apakah perbedaan proses pencernaan makanan secaramekanis dan proses pencernaan makanan secarakimiawi?2.Tuliskan jenis-jenis gigi pada manusia.3.Tuliskan enzim-enzim yang dihasilkan oleh usus halus.4.Tuliskan gangguan yang dapat terjadi pada sistempencernaan.Kerjakanlah di dalam buku latihan.Tes Kompetensi Subbab BC. Sistem Pencernaan pada HewanSistem pencernaan pada makhluk hidup telah teradaptasi sehinggasistem tersebut bekerja efisien dan mampu mendukung kehidupanmakhluk hidup tersebut dengan sempurna. Pada manusia, makanan kayaserat tidak dapat dicerna oleh tubuh. Lalu, bagaimana dengan hewan-hewan yang memakan makanan berserat, seperti rumput? Sistempencernaan pada hewan pemamah biak (ruminansia) akan dibahas padamateri berikut.Hewan ruminansia memiliki adaptasi pada gigi dan lambung. Gigihewan ruminansia memiliki bentuk khusus. Gigi seri (incisor) dan gigitaringnya (canin) memiliki bentuk spesifik untuk menggigit dan mencabutrumput. Adapun gigi gerahamnya (molar dan premolar), memiliki lapisanemail yang tajam dan besar yang berfungsi mengunyah rumput.IncisorCaninPremolarMolarGambar 5.16Gigi pada hewan ruminansiateradaptasi untuk mengunyahmakanan kaya serat.Sumber: Biology, 1998Pada bagian lambung, hewan ruminansia memiliki lambung denganempat ruang. Empat ruang pada lambung tersebut adalah rumen,retikulum, omasum, dan abomasum.Makanan hewan ruminansia berupa rerumputan yang mengandungbanyak selulosa. Makanan yang telah dikunyah akan masuk ke lambungmelalui esofagus. Makanan tersebut akan masuk ke dalam lambung bagianrumen dan retikulum.Apakah kegemukan berbahayabagi kesehatan Anda? Hal apasajakah yang dapat Anda lakukanuntuk menghindari kegemukan?Logika Biologi
Mudah dan Aktif Belajar Biologi untuk Kelas XI96Di bagian rumen dan retikulum ini, makanan akan dicerna denganbantuan bakteri. Bakteri-bakteri tersebut menghasilkan enzim selulaseyang dapat mencerna selulosa. Makanan selanjutnya akan dikembalikanlagi ke mulut untuk dikunyah kembali. Makanan yang telah dikunyahuntuk kedua kalinya tersebut ditelan kembali dan masuk ke dalamomasum dan abomasum setelah melewati rumen dan retikulum.Perhatikan Gambar 5.17.Di dalam omasum, makanan akan dicerna kembali secara mekanik.Makanan tersebut selanjutnya masuk ke dalam abomasum. Setelahmelewati abomasum, makanan akan masuk ke dalam usus halus untukdiserap. Sisa-sisa makanan yang tidak dapat diserap tubuh akandikeluarkan melalui anus.Usus HalusOmasumEsofagusRetikulumAbomasumRumenSumber: Biology, 1998Gambar 5.17Lambung pada hewan ruminasiaterbagi menjadi empat ruang, yaiturumen, retikulum, omasum, danabomasum1.Tuliskan adaptasi organ-organ pencernaan pada hewanpemamah biak?2.Apakah manfaat keterlibatan bakteri dalampencernaan makanan hewan pemamah biak?Kerjakanlah di dalam buku latihan.Tes Kompetensi Subbab BRangkuman1. Makanan adalah sesuatu yang dapat dimakan danberguna bagi tubuh. Makanan yang berguna bagitubuh yaitu makanan yang mengandung gizi atau zat-zat makanan.2. Makanan memiliki beberapa fungsi, antara lain sebagaisumber energi, untuk pertumbuhan dan perkem-bangan tubuh, perbaikan sel-sel yang rusak, berperandalam metabolisme tubuh, dan sebagai pertahanantubuh dari bibit penyakit.3. Beberapa zat makanan yang berguna bagi tubuh,antara lain karbohidrat, protein, lemak, vitamin, danmineral. Karbohidrat bisa diperoleh dari nasi, gandum,jagung, dan buah-buahan. Protein bisa diperoleh daridaging, telur, ikan, dan kacang-kacangan. Lemak bisadiperoleh dari daging, keju, susu, dan mentega.Vitamin banyak terdapat pada buah-buahan dansayuran.4. Pencernaan pada manusia dibagi menjadi pencernaanmekanik dan pencernaan kimiawi. Pencernaanmekanik tidak melibatkan enzim, sedangkanpencernan kimiawi melibatkan enzim.5. Sistem pencernaan manusia memiliki organ-organpencernaan, yaitu mulut, kerongkongan (esofagus),lambung, usus halus, usus besar, dan anus.
Sistem Pencernaan Makanan976. Di dalam mulut terdapat lidah, gigi, dan kelenjar ludah.Gigi merupakan organ utama pada mulut yang berperandalam pencernaan mekanik. Kelenjar ludah meng-hasilkan ludah yang mengandung enzim ptialin. Enzimtersebut berfungsi mengubah karbohidrat (amilum)menjadi gula sederhana (maltosa).7. Organ pencernaan lainnya adalah lambung. Lambungdapat mencerna makanan secara mekanik dan kimiawi.Lambung dapat memproduksi gastrin yang berperandalam merangsang dinding lambung agar menyekresikanasam lambung. Asam lambung terdiri atas asam klorida(HCl), enzim pencernaan (pepsin, renin, dan lipase),dan lendir (mucus).8. Makanan setelah dari lambung akan masuk ke usushalus. Di dalam usus halus terjadi penyerapan sari-sarimakanan melalui vili. Usus terdiri atas tiga bagian, yaituduodenum, jejunum, dan ileum. Usus halus punmenyekresikan kelenjar pencernaan.9. Makanan setelah dari usus halus akan masuk ke ususbesar. Di dalam usus besar terjadi penyerapan air yangmasih tersisa pada makanan. Sisa makanan akandikeluarkan oleh anus berupa feses.10. Hewan memiliki sistem pencernaan yang disesuaikandengan jenis makanannya.Peta KonsepMakananKandungan zat-zatKarbohidratProteinLemakVitaminMineralA, D, E,K, B, CMulutKerongkonganLambungUsus halusUsus besarSisamakananAnusmasuk kemasuk kemasuk kemasuk kedikeluarkanmelaluiyaituyaitumenghasilkanmemilikidicerna melalui
Mudah dan Aktif Belajar Biologi untuk Kelas XI98RefleksiApabila Anda mengalami kesulitan dalammempelajari materi tertentu pada bab ini, diskusikanlahbersama teman-teman Anda. Kemudian, bertanyalahkepada guru Anda untuk memecahkan permasalahan-permasalahan berkenaan dengan materi pada bab ini. AgarAnda mampu memahami materi pada bab ini dengan lebihbaik, pastikanlah Anda menguasai materi bab ini denganbelajar lebih giat.Bagaimana pendapat Anda setelah mempelajarimateri Sistem Pencernaan Makanan ini? Menarik,bukan? Banyak hal yang bisa Anda dapatkan setelahmempelajari bab ini. Misalnya, Anda dapat memilihmakanan yang bergizi untuk dikonsumsi setiap hari. Andapun dapat mengatur pola makan sehari-hari.Tujuan Anda mempelajari bab ini adalah agar Andamampu menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi,dan proses serta kelainan atau penyakit pada sistempencernaan manusia dan hewan. Apakah Anda dapatmencapai tujuan tersebut?Kerjakanlah di dalam buku latihan Anda.A. Pilihan Ganda1.Pernyataan berikut yang tidak termasuk fungsimakanan adalah ....a.sebagai sumber oksigenb.sebagai sumber energic.perbaikan sel-sel yang rusakd.metabolisme tubuhe.pertumbuhan dan perkembangan2.Sebelum diserap oleh tubuh, protein harus diubahterlebih dahulu menjadi ....a.glukosab.glikogenc.fruktosad.asam aminoe.asam lemak3.Berikut adalah beberapa jenis vitamin.1.Vitamin A2.Vitamin B13.Vitamin B124.Vitamin DDi antara vitamin-vitamin tersebut yang dapat larutdalam lemak adalah ....a.1 dan 2d.1 dan 4b.1 dan 3e.2 dan 4c.2 dan 3Untuk soal no 4 dan 5, perhatikan gambar berikut.Evaluasi Kompetensi Bab 55.Gigi yang berfungsi memotong ditunjukkan olehnomor ....a.1b.2c.3d.4e.56.Pada sistem pencernaan manusia, karbohidrat diuraikanseperti reaksi berikut.Amilum Maltosa GlukosaPasangan enzim yang terlibat dalam proses tersebutadalah ....Enzim xEnzim ya.amilaselipaseb.lipaseamilasec.lipasepepsind.maltasepeptidasee.amilasemaltase7. Bahan dan hasil dari kerja enzim lipase adalah ....BahanHasila.lemakpatib.proteinasam lemakc.lemakasam lemakd.proteinasam aminoe.asam aminoprotein12344.Jenis gigi yang ditunjukkan oleh nomor 1 sampaidengan 4 secara berturut-turut adalah ....123 4a.incisorcaninmolarpremolarb.caninincisorpremolarmolarc.incisorcaninpremolarmolard.molarpremolarcaninincisore.premolarmolarincisorcanin
Sistem Pencernaan Makanan998. Berikut ini yang tidak termasuk ke dalam penyusunlambung adalah ....a.esofagusb.kardiakc.fundusd.korpuse.pilorus9. Sel-sel endokrin pada lapisan dinding lambung dapatmemproduksi ....a.lipaseb.reninc.tripsind.pepsine.gastrin10. Pengaktifan pepsinogen menjadi pepsin pada lambungdibantu oleh ....a.CaCO3b.C a2+c.HCld.Cle.CaClUntuk soal no 11–14, perhatikan gambar berikut.25614311. Bagian yang menghasilkan enzim ptialin ditunjukkanoleh nomor ....a.1b.2c.3d.4e.512. Penyerapan air banyak terjadi pada nomor ....a.1b.2c.3d.4e.513. Pada bagian ini terdapat tonjolan-tonjolan yangmemperluas permukaan. Tonjolan-tonjolan tersebutdinamakan mikrovili. Bagian yang dimaksudditunjukkan oleh nomor ....a.1d.4b.2e.5c.314. Epiglotis terdapat pada bagian dengan nomor ....a.1d.4b.2e.5c.315. Urutan perjalanan makanan melalui organ pencernaanyang benar adalah ....a.mulutolambungousus besarousus halusb.mulutousus halusolambungoanusc.mulutoesofagusousus besarousus halusd.esofagusolambungousus besarousus haluse.mulutolambungousus halusousus besar16. Empedu dihasilkan oleh ....a.esofagusb.lambungc.hatid.pankrease.usus halus17. Pembusukan makanan di usus besar dibantu oleh ....a.Streptococcusb.Escherichia colic.Lactobacillusd.Bacillus thuringiensise.Saccharomyces fragilis18. Produksi HCl yang berlebihan pada lambung dapatmengakibatkan penyakit ....a.magb.cariesc.diared.apendisitise.parositis epidimika19. Diare dapat disebabkan oleh ....a.produksi HCl yang berlebihanb.infeksi bakteri atau virusc.makan tidak teraturd.kurang minume.peradangan lambung20. Hewan memamah biak dapat mencerna makanan kayaserat karena ....a.jumlah makanan yang dikonsumsi banyakb.jumlah fases yang dihasilkan banyakc.adaptasi pada ususd.berat dan ukuran tubuhe.adaptasi gigi dan lambung
Mudah dan Aktif Belajar Biologi untuk Kelas XI100(a)(b)JenisMakanan12345NoEnergi(kj/100 g)ASusuMentegaKentangDaging sapiIkan tuna2903.0003701.30070030,5225188916,5825570BC4,516D3,5832012C. Soal Tantangan1.Tabel berikut menunjukkan kandungan nutrisi padaberbagai jenis makanan. Kolom A, B, C, dan Dmenunjukkan nutrisi (protein, lemak, karbohidrat, danair) yang dibanding jenis makanan tertentu.Sumber: Biology for You, 20022.Berikut adalah gambar tengkorak hewan dari duakelompok yang berbeda.Manakah tengkorak yang menunjukkan hewanherbivora? Manakah tengkorak yang menunjukkanhewan carnivora? Kemukakan alasan Anda.a.Manakah bahan makanan yang banyakmengandung energi?b.Dapatkah Anda memperkirakan nutrisi yangtercantum di kolom A, B, C, dan D? Kemukakanalasan Anda.c.Buatlah diagram yang menunjukkan keterkaitanantara jenis makanan dan energi yangdihasilkannya.B. Soal uraian1.Tuliskan fungsi makanan bagi tubuh.2.Tuliskan tiga macam kelenjar ludah dan fungsinya.3.Apakah perbedaan asam amino esensial dan asamamino nonesensial?4.Jelaskan secara singkat jalur pencernaan makanan padamanusia.5.Jelaskan dua gangguan atau penyakit pada sistempencernaan manusia.