Gambar Sampul Penjaskes · Bab 5 Kebugaran Jasmani I
Penjaskes · Bab 5 Kebugaran Jasmani I
Sri Wahyuni Sutarmin Pramono

23/08/2021 07:02:38

SMP 8 K 13

Lihat Katalog Lainnya
Halaman

79

Kebugaran Jasmani I

Kebugaran jasmani adalah kemampuan seseorang untuk

melakukan pekerjaan sehari-hari dengan ringan tanpa merasakan

kelelahan yang berarti dan masih mempunyai cadangan tenaga

untuk melakukan kegiatan yang lain. Ada tiga hal penting dalam

kebugaran jasmani.

1.

Fisik berkenaan dengan otot, tulang, dan lemak.

2.

Fungsi organ

berkenaan dengan efisiensi sistem jantung,

pembuluh darah, dan pernapasan (paru-paru).

3.

Respons otot (kelenturan, kekuatan, k

ecepatan, dan keta-

hanan).

Tujuan Pembelajaran

Setelah mempelajari materi kebugaran jasmani, siswa diharapkan da-

pat

melakukan latihan kekuatan dan daya

tahan

anggota badan bagian

atas:

push-up

,

pull-up

, dan

back-up;

melakukan latihan kekuatan dan daya tahan

anggota badan bagian

bawah:

squat jump

dan naik turun bangku.

Motivasi Belajar

Kebugaran jasmani merupakan unsur utama dari kesegaran jasmani se-

cara umum. Dengan kesegaran jasmani yang baik, setiap orang akan

dapat melaksanakan pekerjaannya dengan efektif dan efisien tanpa

mengalami kelelahan.

Pelajaran

V

Kebugaran Jasmani I

Sumber:

Dokumen Penerbit

80

Olahraga SMP 2

Peta Kompetensi Materi

Kebugaran Jasmani I

Latihan Kekuatan dan Daya

Tahan Anggota Badan

Bagian Atas

Latihan Kekuatan dan Daya

Tahan Anggota Badan

Bagian Bawah

Push-up

(Telungkup Dorong Angkat

Badan)

Kata Kunci

Push-up

Pull-up

Back-up

Squat Jump

Squat Jump

Latihan Kekuatan Otot

Punggung (

Back-up

)

Naik Turun Bangku

Pull-up

(Gantung Angkat Tubuh)

Latihan Kekuatan dan Daya

Tahan dalam Bentuk Sirkuit

81

Kebugaran Jasmani I

Tujuan utama dari latihan kebugaran jasmani adalah untuk

mempertahankan dan meningkatkan tingkat kebugaran jasmani.

Unsur-unsur kebugaran jasmani yang berhubungan dengan kon-

sep kebugaran jasmani dalam kehidupan sehari-hari, antara lain

kekuatan, daya tahan, dan keseimbangan. Berikut ini akan di-

uraikan bentuk-bentuk latihan kekuatan dan daya tahan yang dapat

dilakukan dengan cara yang mudah dan murah namun menghasil-

kan kebugaran yang maksimal apabila dilakukan dengan benar, ter-

atur, dan dalam jangka waktu yang lama.

Kekuatan adalah kemampuan otot tubuh untuk melakukan

kontraksi guna membangkitkan tegangan terhadap suatu tahanan.

Bentuk latihan yang cocok untuk mengembangkan kekuatan,

yaitu latihan-latihan tahanan (

resistance exersice

) di mana kita

harus meng

angkat, mendorong atau menarik suatu beban.

Beban

itu bisa anggota tubuh kita sendiri (

internal resistance

) atau beban

dari luar (

external resistance

). Agar hasilnya baik, latihan tahanan

harus maksimal untuk menahan beban tersebut dan beban harus

sedikit demi sedikit bertambah berat agar perkembangan otot

meningkat. Bentuk latihannya, antara lain mengangkat

barbell,

dumb-bell, weight training

(latihan beban), lempar bola

medicine

dan latihan dengan alat-alat menggunakan per (

spring devices

).

Kekuatan otot merupakan komponen yang sangat penting

guna meningkatkan kondisi fisik secara keseluruhan. Manfaat

kekuatan bagi tubuh adalah

1.

sebagai penggerak setiap aktivitas fisik;

2.

sebagai pelindung dari kemungkinan cedera;

3.

deng

an kekuatan akan membuat orang berlari lebih cepat,

melempar atau menendang lebih jauh dan efisien, memukul

lebih keras, dan dapat membantu memperkuat stabilitas

sendi-sendi.

a.

Tujuann

ya adalah melatih kekuatan dan daya tahan otot lengan.

b.

Cara melakukannya sebagai berikut.

1)

Tidur telungkup, kedua kaki rapat lurus ke belakang

dengan ujung kaki bertumpu pada lantai.

2)

Kedua telapak tangan menapak

lantai

di samping dada,

jari-jari menghadap ke depan, siku ditekuk.

A. Latihan Kekuatan dan Daya Tahan Anggota Badan Bagian

Atas

1.

Push-up

(Telungkup Dorong Angkat Badan)

Selain kekuatan, unsur-unsur kebugaran jas-

mani, antara lain kecepatan, daya tahan otot

jantung dan paru-paru, kelincahan, daya ledak

(

power

), dan kelentukan.

82

Olahraga SMP 2

3)

Angkat badan ke atas hingga kedua tangan lurus, kepala,

badan dan kaki berada dalam satu garis lurus.

4)

Badan diturunkan kembali dengan cara

menekuk le-

ngan, sementara posisi kepala, badan dan kaki tetap lu-

rus tidak menyentuh lantai.

5)

Gerakan ini dilakukan berulang-ulang sampai merasa

tidak kuat.

Latihan ini

dilakukan secara bertahap, yaitu 10–15 kali dan

20 kali. Dari tahap ke tahap berikutnya diselingi istirahat ±

30 detik.

2.

Pull-up

(Gantung Angkat Tubuh)

a.

Tujuannya adalah melatih kekuatan dan daya tahan otot lengan.

b.

Cara melakukannya sebagai berikut.

1)

Sikap awal bergantung pada palang tunggal, jarak kedua

tangan selebar bahu, posisi telapak tangan menghadap

ke arah kepala, kedua lengan lurus.

2)

Angkat tubuh dengan membengkokkan

kedua lengan

sehingga dagu berada di atas palang.

3)

Badan diturunkan kembali dengan cara

meluruskan le-

ngan, sementara posisi kepala, badan, dan kaki tetap lu-

rus.

4)

Gerakan ini dilakukan berulang-ulang sampai merasa

tidak kuat.

Latihan ini

dilakukan secara bertahap, yaitu 10 kali, 15 kali,

dan 20 kali. Setiap tahap diselingi waktu ± 30 detik.

Menurut pendapat kamu,

apakah kekuatan dan

daya tahan tubuh sangat

berpengaruh terhadap atlet

senam?

Gambar 5.1 Latihan kekuatan otot lengan (

push-up

).

Gambar 5.2 Latihan

pull-up.

Sumber:

Dokumen Penerbit

Sumber:

Dokumen Penerbit

3. Latihan Kekuatan Otot Punggung (

Back-up

)

a.

Tujuannya adalah melatih kekuatan dan daya tahan otot

punggung.

b.

Cara melakukannya sebagai berikut.

1)

Sikap aw

al: tidur telungkup, kedua kaki rapat lurus ke

belakang, kedua tangan dengan jari-jari berkaitan di-

letakkan di belakang kepala (pergelangan kaki dapat dipe-

gangi teman.

2)

Angkat badan ke atas sampai posisi

dada dan perut tidak

lagi menyentuh lantai, kedua tangan tetap berada di be-

lakang kepala.

3)

Badan diturunkan kembali ke sikap awal.

4)

Gerakan ini

dilakukan berulang-ulang sebanyak mung-

kin.

83

Kebugaran Jasmani I

Lakukan secara bertahap dimulai 10 kali, 15 kali, 20 kali, dan

seterusnya, serta diselingi istirahat ± 30 menit.

Latihan

back-up

dapat

dilakukan dengan bantuan

teman, yaitu teman

memegangi lutut saat kita

dalam posisi telungkup.

Gambar 5.3 Latihan

back-up.

Sumber:

Dokumen Penerbit

B. Latihan Kekuatan dan Daya Tahan Anggota Badan Bagian

Bawah

1.

Squat Jump

a.

Tujuan adalah melatih kekuatan dan daya tahan otot tungkai.

b.

Cara melakukan gerakan sebagai berikut.

1)

Berdiri tegak salah satu kaki di depan, kedua tangan di

belakang kepala.

2)

Kedua kaki ditekuk sampai pantat men

yentuh tumit,

badan tetap tegak dan tangan tetap di atas kepala.

3)

Melonca

t ke atas sampai kedua kaki tergantung lurus.

4)

Mendarat dengan menukar posisi kaki yang semula di

depan menjadi di belakang, pantat menyentuh tumit.

5)

Gerakan dilakukan berulang-ulang sampai merasa tidak

kuat.

6)

Gerakan din

yatakan gagal apabila

a)

loncatan tidak penuh

(kaki tidak tergantung lurus

di udara);

b)

tangan terlepas dari belakang kepala;

c)

posisi kaki tidak ditukar;

d)

pantat tidak menyentuh tumit.

Latihan ini

dilakukan secara bertahap, yaitu 10 kali, 15 kali,

dan 20 kali. Dari tahap ke tahap berikutnya diselingi istirahat

± 30 detik.

Bagaimana sikap kaki saat

meloncat lurus ke atas

dalam melakukan latihan

squat jump

?

Gambar 5.4

Squat Jump.

Sumber:

Dokumen Penerbit

2. Naik Turun Bangku

a.

Tujuannya adalah untuk melatih kekuatan dan daya tahan

otot tungkai.

b.

Cara melakukan sebagai berikut.

1)

Berdiri tegak menghadap bangku.

2)

Salah

satu kaki dinaikkan ke bangku, disusul kaki yang

lain.

3)

Kaki diturunkan secara bergantian, posisi

badan tetap

tegak.

4)

Gerakan dilakukan berulang-ulang sampai merasa tidak

kuat.

Pada

prinsipnya, latihan kekuatan dan

daya tahan adalah ge-

rakan dilakukan dengan berulang-ulang dan dilakukan menurut

kemampuan tiap individu.

Agar siswa semakin

bersemangat melakukan

latihan kekuatan ini

maka dilakukan dengan

dilombakan dengan setiap

pemberangkatan terdiri

atas 4 siswa.

84

Olahraga SMP 2

1. Kekuatan otot merupakan komponen

yang sangat penting guna meningkatkan

kondisi fisik secara keseluruhan.

Manfaat kekuatan bagi tubuh

sebagai

berikut.

• Penggerak setiap aktivitas fisik.

• Pelindung dar

i kemungkinan cedera.

• Dengan kekuatan akan membuat

orang berlari lebih cepat, melem-

par atau menendang lebih jauh dan

efisien, memukul lebih keras

, dan da-

pat membantu memperkuat stabilitas

sendi-sendi.

• Latihan kekuatan dan day

a tahan

anggota badan bagian atas.

-

Push-up

(Telungkup dorong

angk

at badan).

-

Pull-up

(Gantung angkat tub

uh).

-

Back-up

(Latihan kekuat

an otot

punggung).

• Latihan kekuatan dan day

a tahan

anggota badan bagian bawah.

a.

Squat jump.

b. Naik turun bangku.

C. Latihan Kekuatan dan Daya Tahan dalam Bentuk Sirkuit

Untuk melatih kekuatan dan daya tahan anggota tubu, baik

bagian atas maupun bawah dapat dilakukan dalam bentuk sirkuit

atau rangkaian latihan.

1.

Latihan kekuatan dan daya tahan anggota

badan bagian atas

dalam bentuk sirkuit adalah sebagai berikut.

a.

Sikap awal berdiri dan

berlari-lari

kecil di tempat, ke-

mudian berlari menuju ke palang tunggal.

b.

Berdiri di bawah palang

tunggal dengan posisi berdiri

tegak dan kedua tangan lurus ke atas.

c.

Meloncat dan bergantung pada palang

tunggal dengan

jarak kedua tangan selebar bahu, posisi telapak tangan

menghadap ke arah kepala.

d.

Angkat tubuh dengan membengkokkan

kedua lengan

sehingga dagu berada di atas palang, kemudian badan

diturunkan kembali seperti semula. Lakukan ini seba

-

nyak lima kali.

e.

Setelah itu, berjalan ke depan sejauh

3 meter dan laku-

kan gerakan push-up sebanyak lima kali dan dilanjutkan

dengan gerakan back-up sebanyak lima kali.

2.

Latihan kekuatan dan daya tahan anggota

badan bagian ba-

wah dalam bentuk sirkuit adalah sebagai berikut.

a.

Sikap awal berdiri dan

berlari-lari

kecil di tempat, ke-

mudian berlari menuju ke sebuah bangku.

b.

Berdiri tegak menghadap bangku.

Salah satu kaki di-

naikkan ke atas bangku, disusul kaki yang lain.

c.

Kaki diturunkan secara bergantian deng

an posisi badan

tegak dan kedua tangan di pinggang. Lakukan gerakan

ini sebanyak 10 kali.

d.

Kemudian berlarilah ke depan sejauh

3 meter dan laku-

kan gerakan squat jump sebanyak 10 kali, dan dilan-

jutkan berjalan kaki ke tempat semula.

85

Kebugaran Jasmani I

1.

Berikut ini yang

tidak

termasuk latihan un-

tuk meningkatkan kekuatan otot bagian atas

adalah ....

a.

push-up

b.

sit-up

c.

pull-up

d.

squat jump

2.

Latihan

push-up

mempunyai

tujuan untuk

melatih kekuatan dan daya tahan otot ....

a.

leng

an

b.

kaki

c.

tungkai

d.

lutut

3.

Sikap awal dari gerakan

push-up

adalah

dengan sikap ....

a.

berdiri

b.

jongkok

c.

tiarap

d.

telentang

4.

Berjalan telungkup dengan tangan bertu-

juan untuk melatih kekuatan otot ....

a.

perut

b.

tangan

c.

leher

d.

punggung

5.

Naik turun bangku merupakan bentuk latih-

an untuk meningkatkan kekuatan otot ....

a.

tungkai

b.

lengan

c.

punggung

d.

perut

Kerjakan soal-soal berikut di bukumu!

A. Uji Kognitif

Pilihan Ganda

Petunjuk: Berilah tanda silang (

×

) pada huruf a, b, c, ataupun

d di depan jawaban yang benar!

Uji Kompetensi

6.

Gerakan dari tidur telungkup kemudian

mengangkat kepala bersamaan kedua kaki

dan ditahan sesaat merupakan latihan ke-

lentukan pada bagian ....

a.

otot leher

b.

pergelangan tangan

c.

sendi togok

d.

pergelangan kaki

7.

Gerakan

back-up

meruoakan latihan kekuat-

an otot bagian ....

a.

tangan

b.

perut

c

punggung

d.

kaki

8.

Gerakan

yang berfungsi untuk melatih

kekuatan otot bagian tangan dan dada

adalah ....

a.

squat jump

c.

back-up

b.

sit-up

d.

push-up

9.

Bentuk-bentuk latihan k

ekuatan dengan be

-

ban tubuh sendiri yaitu ....

a.

shutle run

, lari zig-zag

b.

sikap kapal terbang, kayang

d.

push-up

,

sit-up

e.

jogging, lari lintas alam

10.

Alat-alat

di bawah ini

yang dapat digunakan

untuk latihan kekuatan adalah....

a.

barbel

b.

simpai

c.

tongkat

d.

gada

Untuk menjaga keselamatan dalam latihan

kebugaran jasmani harus memperhatikan hal-

hal, yaitu latihan yang terprogram dan teratur

di bawah pengawasan instruktur, dan istirahat

yang teratur serta makanan yang bergizi.

86

Olahraga SMP 2

Uraian

Petunjuk: Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini

dengan tepat!

1.

Apa tujuan latihan kebugaran jasmani?

2.

Jelaskan pengertian kekuatan otot tub

uh!

3.

Sebutkan bentuk latihan kekuatan dan daya

tahan otot tubuh bagian atas!

4.

Sebutkan bentuk latihan kekuatan

dan

daya

tahan otot tubuh bagian bawah!

5.

Jelaskan manfaat kekuatan otot bagi tubuh!

Sudahkah kalian memahami bentuk latihan kebugaran jasmani

tubuh bagian atas ataupun bawah? Kesulitan apa yang kalian

temui dalam melakukan latihan tersebut?

B. Uji Afektif

Diskusikan bersama dengan anggota kelompok belajar kalian

tugas berikut ini!

1.

Bagaimanakah perasaan kalian jika kalian

memiliki tub

uh yang sehat dan b

ugar?

2.

Bagaimanakah pendapat kalian jika ada

te-

man

yang malas untuk melakukan aktivitas

olahraga kebugaran jasmani?

C. Uji Psikomotorik

Praktikkan secara individu

atau

bersama dengan teman ka-

lian!

1.

Praktikkan gerakan naik turun bangku se

-

c

ara rutin! Manfaat apa yang kalian dapat-

kan?

2.

Praktikkan gerakan

push-up

atau

sit-up

se-

tiap

hari

sebelum mandi pagi! Perubahan

apa yang kalian rasakan terhadap tubuh ka

-

lian?