Gambar Sampul Prakarya · BAB 4 PAMERAN KARYA SENI RUPA KELAS ATAU SEKOLAH
Prakarya · BAB 4 PAMERAN KARYA SENI RUPA KELAS ATAU SEKOLAH
Tri Edy Margono dan Abdul Aziz

24/08/2021 15:21:40

SMP 7 KTSP

Lihat Katalog Lainnya
Halaman

Pameran karya seni rupa kelas atau sekolah diadakan untuk memper-

lihatkan karya seni rupa yang dihasilkan oleh siswa selama menempuh

pembelajaran di sekolah kepada k

halayak umum.

Apa sebenarnya pameran

karya seni rupa kelas atau sekolah itu? Apa saja persiapan yang harus dilakukan

untuk pelaksanaan pameran kelas atau sekolah? Peralatan dan perlengkapan

apa saja yang dibutuhkan? Bagaimana penataan karya seni rupa pada pameran

kelas atau sekolah? Kamu bisa mendapatkan jawaban dari semua pertanyaan

tersebut setelah mempelajari materi dalam bab ini.

P

P

P

P

P

A

A

A

A

A

MERAN KAR

MERAN KAR

MERAN KAR

MERAN KAR

MERAN KAR

Y

Y

Y

Y

Y

A SENI R

A SENI R

A SENI R

A SENI R

A SENI R

UP

UP

UP

UP

UP

A

A

A

A

A

KEL

KEL

KEL

KEL

KEL

AS A

AS A

AS A

AS A

AS A

T

T

T

T

T

A

A

A

A

A

U SEK

U SEK

U SEK

U SEK

U SEK

OL

OL

OL

OL

OL

AH

AH

AH

AH

AH

Sumber: Dokumentasi Penerbit

BAB

BAB

BAB

BAB

BAB

4

Mari Belajar Seni Rupa untuk SMP-MTs Kelas VII

42

P

P

P

P

P

e

e

e

e

e

t

t

t

t

t

a K

a K

a K

a K

a K

onsep

onsep

onsep

onsep

onsep

Pada bab ini, kamu akan mempelajari materi sesuai dengan

bagan peta konsep berikut.

K

K

K

K

K

at

at

at

at

at

a K

a K

a K

a K

a K

unci

unci

unci

unci

unci



Pameran karya seni rupa



Pameran kelas atau sekolah



Tahapan persiapan pameran



Kepanitiaan pameran



Peralatan dan perlengkapan pameran



Penataan karya seni rupa

merupakan

jenis

Pameran karya seni rupa

kelas atau sekolah

Tahapan persiapan pameran

kelas atau sekolah

meliputi

Seleksi

karya

Persiapan

akhir

Pelaksanaan

pameran

Pengumpulan

karya

Persiapan

awal

Peralatan dan

perlengkapan

pameran

Penataan karya

seni rupa

Kepanitiaan

pameran

membutuhkan

Pameran khusus

membutuhkan

Bab

Bab

Bab

Bab

Bab

4

4

4

4

4

Pameran Karya Seni Rupa Kelas atau Sekolah

43

Pameran memiliki arti yang penting bagi siswa, yaitu

sebagai kegiatan penyajian visual untuk menyampaikan ide

kreatifnya kepada khalayak umum. Melalui apresiasi dari

khalayak umum, karya seni yang ditampilkan akan mendapat

penilaian, penghargaan, tanggapan, respon, atau kritikan

sehingga dapat meningkatkan kualitas karya berikutnya.

Pameran karya seni rupa tidak hanya dilakukan oleh

para seniman besar saja, namun saat ini sudah banyak

seniman cilik yang menampilkan karyanya lewat pameran

kelas atau sekolah.

Pameran kelas atau sekolah

merupakan

kegiatan studi untuk menampilkan hasil karya siswa.

Kegiatan pameran kelas atau sekolah sangat penting

bagi siswa dan memberikan manfaat sebagai berikut.

1. Siswa mampu menunjukkan apresiasinya melalui

kreativitas di bidang seni, khususnya seni rupa.

2 .

Meningkatkan kemampuan siswa dalam berkarya sekali-

gus sebagai ajang prestasi

dan kompetisi

di bid

ang seni.

3. Memperbesar rasa percaya diri siswa sehingga dapat

memotivasi kreativitasnya untuk berkarya.

4 .

Melatih siswa berorganisasi dan bekerjasama, mengambil

mufakat dengan bermusyawarah, dan menghormati

pendapat orang lain.

Untuk mengetahui

kualitas karya seni rupa

yang ditampilkan,

dapat dilihat dari

penilaian (apresiasi)

pengunjung. Salah

satunya disampaikan

melalui pesan dan

kesan setelah melihat

hasil karya.

W

W

W

W

W

a

a

a

a

a

w

w

w

w

w

asan

asan

asan

asan

asan

Seni

Seni

Seni

Seni

Seni

P

P

P

P

P

amer

amer

amer

amer

amer

an Seni R

an Seni R

an Seni R

an Seni R

an Seni R

upa K

upa K

upa K

upa K

upa K

elas at

elas at

elas at

elas at

elas at

au Sek

au Sek

au Sek

au Sek

au Sek

olah

olah

olah

olah

olah

A

A

A

A

A



Jenis-Jenis Pameran

Jenis-Jenis Pameran

Jenis-Jenis Pameran

Jenis-Jenis Pameran

Jenis-Jenis Pameran

B

B

B

B

B



Menurut jenisnya, pameran dapat digolongkan

menjadi dua, yaitu sebagai berikut.

1. Pameran umum

Pameran umum

adalah pameran yang diselenggarakan

oleh masyarakat luas. Karena pameran ini bersifat

umum, maka siapapun bisa menyelenggarakannya,

misalnya seniman atau instansi.

2. Pameran khusus

Pameran khusus

adalah pameran yang diselenggarakan

oleh kalangan tertentu, misalnya sekolah mengadakan

Mari Belajar Seni Rupa untuk SMP-MTs Kelas VII

44

Untuk menyelenggarakan pameran kelas atau sekolah

dibutuhkan persiapan yang matang agar kegiatan

pameran dapat berjalan dengan lancar. Berikut tahapan

persiapan pameran kelas atau sekolah.

1. Tahap perencanaan (persiapan awal)

Tahap perencanaan (persiapan awal) meliputi pem-

bentukan panitia, pembuatan proposal, penyusunan

jadwal, dan tempat.

a. Pembentukan panitia

Panitia

adalah kelompok orang yang ditunjuk atau

dipilih untuk mengurus suatu kegiatan. Pembentukan

panitia hendaknya dilakukan melalui musy

awarah

di tingkat kelas yang dipimpin ketua kelas dan di

tingkat sekolah yang dipimpin oleh ketua OSIS.

Kepanitiaan pameran di sekolah dapat disusun

sebagai berikut.

1) Pelindung dijabat oleh kepala sekolah.

Tugasnya sebagai penanggung jawab ter-

laksananya kegiatan pameran di kelas atau

sekolah, baik yang menyangkut urusan ke

dalam maupun ke luar.

2) Penanggung jawab dijabat oleh guru mata

pelajaran Kesenian.

T

T

T

T

T

ahapan P

ahapan P

ahapan P

ahapan P

ahapan P

er

er

er

er

er

siapan P

siapan P

siapan P

siapan P

siapan P

amer

amer

amer

amer

amer

an K

an K

an K

an K

an K

elas at

elas at

elas at

elas at

elas at

au Sek

au Sek

au Sek

au Sek

au Sek

olah

olah

olah

olah

olah

C

C

C

C

C



Susunan kepanitiaan

pameran karya seni

rupa serta cakupan

tugas dan tanggung

jawabnya, sangat

tergantung dari kondisi

sekolah masing-masing.

W

W

W

W

W

a

a

a

a

a

w

w

w

w

w

asan

asan

asan

asan

asan

Seni

Seni

Seni

Seni

Seni

Gambar 4.

Gambar 4.

Gambar 4.

Gambar 4.

Gambar 4.

1

1

1

1

1

Suasana ruang pameran.

pameran kelas atau sekolah. Kegiatan pameran kelas

atau sekolah merupakan bagian dari proses pem-

belajaran siswa dalam bidang pendidikan seni rupa.

Sumber: Dokumentasi Penerbit

Sumber: Dokumentasi Penerbit

Bab

Bab

Bab

Bab

Bab

4

4

4

4

4

Pameran Karya Seni Rupa Kelas atau Sekolah

45

Tugasnya memberikan arahan dan bimbingan

tentang kegiatan yang akan dilakukan.

3) Ketua dijabat oleh ketua kelas atau ketua OSIS.

Tugasnya mengoordinasi dan memimpin semua

kegiatan yang berhubungan dengan pelaks

anaan

kegiatan pameran.

4) Wakil ketua dijabat oleh siswa.

Tugasnya membantu ketua untuk kelancaran

kegiatan pameran.

5) Sekretaris dijabat oleh siswa.

Tugasnya menangani bidang administrasi.

6) Bendahara dijabat oleh siswa.

Tugasnya menangani bidang keuangan.

7) Seksi-seksi dijabat oleh siswa.

‰

Seksi penyeleksi, bertugas menyeleksi karya-

karya yang akan dipamerkan.

‰

Seksi dekorasi, bertugas mengatur dan

membuat ruang pameran menjadi lebih

indah dan menarik.

‰

Seksi dokumentasi, bertugas mendokumen-

tasikan semua yang berhubungan dengan

kegiatan pameran.

‰

Seksi publikasi, bertugas mempublikasi-

kan kepada masyarakat tentang pelaksanaan

kegiatan pameran.

‰

Seksi keamanan, bertugas menjaga

keamanan selama pameran berlangsung

sampai berakhirnya pameran.

‰

Seksi usaha, bertugas mencari dana yang

dibutuhkan, misalnya dengan mencari

sponsor atau donatur.

‰

Seksi perlengkapan, bertugas memper-

siapkan semua perlengkapan dan alat-alat

yang dibutuhkan selama pameran ber-

langsung. Tanggung j

awab ini dimulai dari

pengadaan sampai pengembalian barang.

‰

Seksi konsumsi, bertugas dan bertanggung

jawab berbagai hal yang berkaitan dengan

konsumsi.

Pada pameran sekolah,

bisa disediakan

pemandu pameran

untuk memandu

pengunjung melihat

kegiatan pameran.

Pemandu pameran akan

memberikan penjelasan

tentang karya-karya

yang dipajang serta

menunjukkan tempat

dan posisi suatu karya.

W

W

W

W

W

a

a

a

a

a

w

w

w

w

w

asan

asan

asan

asan

asan

Seni

Seni

Seni

Seni

Seni

Mari Belajar Seni Rupa untuk SMP-MTs Kelas VII

46

b. Pembuatan proposal

Sebelum pelaksanaan kegiatan pameran kelas atau

sekolah, perlu dibuatkan proposal untuk mendapat

persetujuan pimpinan sekolah. Proposal kegiatan

berisi tentang semua hal yang berkaitan dengan

pelaksanaan kegiatan pameran kelas atau sekolah

mulai dari awal sampai akhir kegiatan.

c.

Penentuan tema

Tema merupakan pokok pikiran yang menjiwai

seluruh kegiatan. Dalam menentukan tema harus

disesuaikan dengan maksud dan tujuan pameran.

Misalnya,

“Dengan Pameran Seni Rupa Kita Tingkatkan

Prestasi Belajar dan Kreativitas”

. Isi tema bisa disesuai-

kan dengan momen hari-hari tertentu, misalnya

hari-hari besar nasional.

d. Penyusunan jadwal

Jadwal kegiatan pameran perlu disusun dengan baik

dan terprogram agar pelaksanaan kegiatan dapat

berjalan dengan lancar. Pada jadwal tertera hari dan

tanggal, waktu, dan jenis kegiatan yang dilakukan.

e. Tempat

Tempat pameran perlu dipersiapkan dengan baik

sebelum pelaksanaan kegiatan. Syarat-syarat tempat

pameran yang baik, antara lain strategis, mudah

dijangkau, luas, aman, bersih, dan dekat keramaian.

2. Tahap pengumpulan karya

Karya-karya seni yang akan dipamerkan dikumpulkan

pada panitia, ketua kelas, atau guru kesenian. Hasil karya

yang terkumpul perlu dikelompokkan

sesuai dengan jenis karyanya, baik karya

dua dimensi maupun tiga dimensi.

3. Tahap seleksi karya

Karya yang terkumpul diseleksi kelayak-

annya sebelum dipamerk

an. Dalam

proses penyeleksian, dapat meminta

pertimbangan guru kes

enian, siswa

yang memiliki kelebihan di bidang seni

rupa, atau bisa juga melibatkan seniman,

agar karya yang dipamerkan berkualitas.

Gambar 4.2

Gambar 4.2

Gambar 4.2

Gambar 4.2

Gambar 4.2

Seleksi karya oleh

panitia pameran sekolah.

Sumber: Dokumentasi Penerbit

Bab

Bab

Bab

Bab

Bab

4

4

4

4

4

Pameran Karya Seni Rupa Kelas atau Sekolah

47

4. Tahap persiapan akhir (gladi bersih)

Sebelum pelaksanaan pameran, perlu diadakan persiapan

akhir atau gladi bersih untuk mengecek kesiapan akhir

panitia. Dengan gladi bers

ih akan dapat

diketahui hal-

hal yang perlu diperbaiki. Pelaksanaan gladi bersih dapat

dilakukan satu hari menjelang pelaksanaan pameran.

5. Tahap pelaksanaan pameran

Setelah semua persiapan selesai, pameran kelas atau

sekolah dapat dilaksanakan sesuai jadwal yang telah

dibuat. Keberhasilan suatu pameran tergantung dari

kesiapan dan kerjasama panitia. Jangan sampai jalan-

nya pameran kacau karena kurangnya koordinasi

yang baik.

Salah satu tanda

keberhasilan suatu

pameran seni rupa

dapat dilihat dari

jumlah pengunjung.

Maka tiap kelas yang

mengadakan pameran

dapat berusaha untuk

menarik pengunjung

sebanyak mungkin

melalui poster dan

selebaran.

W

W

W

W

W

a

a

a

a

a

w

w

w

w

w

asan

asan

asan

asan

asan

Seni

Seni

Seni

Seni

Seni

Kerjakan tugas ini secara mandiri.

·

Salah satu manfaat diadakannya pameran kelas atau

sekolah adalah melatih siswa berorganisasi dan

bekerjasama. Jelaskan maksudnya.

·

Jelaskan pendapatmu, mungkinkah dalam susunan

kepanitiaan pameran kelas atau sekolah terdapat

anggota yang berasal dari luar sekolah?

a. Jika mungkin, pada posisi mana dia duduk dalam

kepanitiaan?

b. Jika tidak mungkin, jelaskan mengapa.

Ketersediaan peralatan dan perlengkapan sangat

diperlukan da

lam penataan karya seni rupa yang hendak

dipamerkan. Beberapa peralatan dan perlengkapan yang

dibutuhkan dalam pameran kelas atau sekolah adalah

sebagai berikut.

1.

Sketsel atau panil

, digunakan untuk meletakkan karya

seni dua dimensi, seperti lukisan, gambar, atau karya

kerajinan hiasan.

Peralatan dan Perlengkapan Pameran

Peralatan dan Perlengkapan Pameran

Peralatan dan Perlengkapan Pameran

Peralatan dan Perlengkapan Pameran

Peralatan dan Perlengkapan Pameran

D

D

D

D

D



Mari Belajar Seni Rupa untuk SMP-MTs Kelas VII

48

Tata lampu atau pen-

cahayaan yang diletak-

kan secara tepat,

dapat memperindah

karya yang dipamerkan.

Hal ini bisa membantu

proses komunikasi

dan apresiasi antara

masyarakat dengan

karya-karya yang dihasil-

kan oleh seniman.

W

W

W

W

W

a

a

a

a

a

w

w

w

w

w

asan

asan

asan

asan

asan

Seni

Seni

Seni

Seni

Seni

2.

Level

, digunakan untuk meletakkan karya seni tiga

dimensi, seperti patung, keramik atau kriya. Bentuk

level bisa bervariasi, yang penting dapat membantu

penampilan karya agar lebih menarik. Level bisa

dipakai untuk meletakkan satu atau beberapa karya

sesuai ukuran.

3.

Meja dan

kursi

, digunakan untuk buku tamu dan kursi

digunakan untuk para undangan pada saat acara

pembukaan pameran.

4.

Tata lampu atau pencahayaan

,

penataan pencahayaan p

erlu ditata

sedemikian rupa agar berfungsi sebaik-

baiknya demi penerangan terhadap

karya yang dipamerkan. Tingkat pen-

cahayaan dilakukan sewaj

arnya, tidak

terlalu terang dan atau ter

lalu redup.

Pencahayaan terutama diarahkan ke

karya yang dipamerkan, bukan ke

arah pengunjung. A

rah pencahayaan

yang tepat juga sangat membantu

keindahan karya.

5.

Dekorasi ruangan

, dibuat untuk mempercantik ruangan

pameran, terlebih untuk pameran yang diadakan di

dalam gedung (

in door

).

6.

Katalog

, dapat dibuat berbentuk brosur atau buku

yang berisi

informasi tentang materi yang ditampilkan

dalam pameran. Katalog memuat kata sambutan, jenis-

jenis karya, data peserta pemeran beserta hasil karyanya

(bisa juga diikuti foto).

7.

Brosur

, digunakan untuk sarana informasi dan promosi

tentang adanya kegiatan pameran yang dit

ulis secara

singkat tetapi lengkap. Brosur berupa cetakan kertas

yang umumnya terdiri atas beberapa halaman dalam

bentuk lipatan. Brosur dicetak sesuai kebutuhan untuk

disebarkan ke masyarakat atau lingkungan sekolah.

8.

Buku tamu atau buku kesan dan pesan

, diletakkan

di meja dekat pintu masuk pengunjung dan pintu keluar.

Dalam buku tamu berisi kolom catatan yang diisi oleh

pengunjung tentang kesan dan pesan atau kritikan ter-

hadap pelaksanaan kegiatan pameran.

Gambar 4.3

Gambar 4.3

Gambar 4.3

Gambar 4.3

Gambar 4.3

Penataan pencahayaan

pada ruang pameran.

Sumber: Dokumentasi Penerbit

Bab

Bab

Bab

Bab

Bab

4

4

4

4

4

Pameran Karya Seni Rupa Kelas atau Sekolah

49

Gambar 4.4

Gambar 4.4

Gambar 4.4

Gambar 4.4

Gambar 4.4

Beberapa alat dan

kelengkapan pameran.

Penataan Karya Seni Rupa

Penataan Karya Seni Rupa

Penataan Karya Seni Rupa

Penataan Karya Seni Rupa

Penataan Karya Seni Rupa

E

E

E

E

E



Daya tarik suatu pameran juga sangat tergantung

pada penempatan karya sekaligus ruangannya. Ada

beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam penataan

karya, yaitu sebagai berikut.

1. Penempatan karya seni rupa hendaknya memper-

timbangkan rasa aman dan nyaman bagi pengunjung.

2. Karya dua dimensi dapat dipajang pada sketsel (panil)

atau dinding.

3. Karya tiga dimensi diletakkan di atas meja (level). Bila

ukurannya t

erlalu besar, boleh diletakkan di lantai.

4. Karya kerajinan tangan dapat ditempatkan di meja

khusus yang telah disediakan.

5 .

Penataan lampu diatur agar karya yang dipajang dapat

terlihat jelas dan menarik.

Penataan karya

seni rupa

harus tepat sehingga dapat

dinikmati sec

ara optimal oleh pengunjung. Dengan demi-

kian, proses apresiasi berlangsung dengan baik. Penempatan

karya yang kurang tepat akan menghambat terjadinya

proses apresiasi.

9.

Sound system

, diperlukan pada saat acara pembukaan

pameran dan selama acara berlangsung bila ada pem-

beritahuan penting yang perlu disampaikan kepada

panitia ataupun pengunjung.

Sketsel (panil)

Level

Sumber: Dokumentasi Penerbit

Katalog

Brosur

Mari Belajar Seni Rupa untuk SMP-MTs Kelas VII

50

-

Pameran kelas atau sekolah merupakan kegiatan studi untuk menampilkan

hasil karya siswa.

-

Menurut jenisnya, pameran dapat digolongkan menjadi dua, yaitu pameran

umum dan pameran khusus.

-

Tahapan pers

iapan pameran kelas atau sekolah meliputi tahap perencanaan

(persiapan awal), tahap pengumpulan karya, tahap seleksi karya, persiapan

akhir (gladi bersih), dan pelaksanaan pameran.

-

Tahap perencanaan meliputi pembentukan panitia, pembuatan proposal,

penyusunan jadwal, dan tempat. Susunan kepanitiaan terdiri atas pelindung,

pembimbing, ketua, wakil ketua, sekretaris, bendahara, dan seksi-seksi.

-

Peralatan dan perlengkapan pameran terdiri atas sketsel (panil), level, tata lampu,

dekorasi, katalog, brosur, buku tamu (buku kesan dan pesan), dan

sound system

.

R

R

R

R

R

ingkasan

ingkasan

ingkasan

ingkasan

ingkasan

Gambar 4.5

Gambar 4.5

Gambar 4.5

Gambar 4.5

Gambar 4.5

Rancangan denah

tempat pameran.

Kerjakan bersama teman kelompokmu.

Jelaskan menurut pendapatmu, syarat-syarat apa

yang dibutuhkan agar sebuah karya seni rupa layak

untuk diikutkan dalam pameran kelas atau sekolah.

Jelaskan bahwa penempatan karya yang kurang tepat

akan menghambat terjadinya proses apresiasi.

Keterangan:

Pintu masuk

Pintu keluar

= Pot bunga

= Lukisan/karya

2 dimensi

= Patung/karya 3

dimensi

= Buku tamu

= Buku kesan dan

pesan

T

B

U

S

Berikut disajikan contoh rancangan denah ruang pameran

kelas atau sekolah. Perhatikan Gambar 4.5 berikut.

Bab

Bab

Bab

Bab

Bab

4

4

4

4

4

Pameran Karya Seni Rupa Kelas atau Sekolah

51

K

K

K

K

K

er

er

er

er

er

jak

jak

jak

jak

jak

an di buk

an di buk

an di buk

an di buk

an di buk

u tug

u tug

u tug

u tug

u tug

asmu.

asmu.

asmu.

asmu.

asmu.

A. Pilih salah satu jawaban yang paling tepat.

1 . Membuat ornam

en ruang

pameran

menjadi tertata rapi dan indah

merupakan tugas ....

a. seksi dokumentasi

b. seksi publikasi

c.

seksi dekorasi

d. seksi penyeleksi

2 .

Pengumuman pelaksanaan pameran

kelas atau sekolah dapat dilakukan

dengan membuat ....

a. observasi

b. angket

c. brosur

d. kuisioner

3. Seorang sekretaris pameran ber-

tugas ....

a. menangani bidang keuangan

b. menangani bidang administrasi

c.

menangani bidang publikasi

d. menangani bidang dokumentasi

4. Patung dan benda keramik sebaik-

nya diletakkan pada ....

a. dinding

b. panil

c.

sketsel

d. level

5. Pelaksanaan kegiatan pameran seni

rupa kelas atau se

kolah agar

berjalan

dengan baik perlu adanya ....

a. tempat pameran yang luas

b. kepanitiaan pameran

c.

anggota panitia yang banyak

d. dukungan dana yang besar

1. Apa manfaat pameran kelas atau

sekolah bagi siswa?

2 .

Jelaskan mengapa dalam suatu pame-

ran perlu diadakan kepanitiaan?

3. Jelaskan secara singkat susunan

kepanitiaan dalam pameran kelas

atau sekolah lengkap dengan

pembagian tugasnya.

B. Jawab pertanyaan berikut dengan singkat dan jelas.

4. Mengapa kita perlu merancang

denah pameran sebelum meng-

adakan pameran seni rupa kelas

atau sekolah yang sesungguhnya?

5. Sebutkan beberapa hal yang perlu

diperhatikan dalam penataan karya

seni rupa yang akan dipamerkan.

Uji K

Uji K

Uji K

Uji K

Uji K

om

om

om

om

om

pe

pe

pe

pe

pe

t

t

t

t

t

ensi Bab 4

ensi Bab 4

ensi Bab 4

ensi Bab 4

ensi Bab 4

Mari Belajar Seni Rupa untuk SMP-MTs Kelas VII

52

B

Adakah materi yang sulit ketika kamu belajar tentang pameran karya

seni rupa kelas atau sekolah?

B

Apakah kamu juga menemui kesulitan ketika belajar materi tahapan

persiapan pameran kelas atau sekolah?

B

Apakah kamu sudah siap jika ditunjuk sebagai salah satu panitia

dalam kegiatan pameran yang akan diadakan oleh kelas atau

sekolahmu?

Refleksi

Refleksi

Refleksi

Refleksi

Refleksi

™

Buat rancangan jadwal kegiatan pameran karya seni rupa kelas atau

sekolah.

™

Buat bagan perencanaan ruang pameran beserta penataan karya

seninya.

Mari

Mari

Mari

Mari

Mari

Berkarya

Berkarya

Berkarya

Berkarya

Berkarya